Cara Menghindari Penggunaan SEO yang Dilarang

Cara Menghindari Penggunaan SEO yang Dilarang – Mengenal dunia blog tentu sudha tahu bagaimana cara untuk menarik banyak pembaca, salah satu dengan mengunakan trik keyword pada seo. Cara ini terbilang sangat efektif dalam menjaring pembaca di blog, baik yang sudah mengenal blog anda maupun tidak sebelumnya, namun tahukah anda jika ada seo yang dilarang? Hal ini sering kali tidak banyak dimengerti oleh para blogger, apalagi untuk kalangan pemula, jika sebelumnya keyword pada seo akan membuat blog terkenal namun dengan seo terlarang anda akan dikecam oleh banyak orang.

Cara Menghindari Penggunaan SEO yang Dilarang

Cara Menghindari Penggunaan SEO yang Dilarang
Sumber : Plann

 

Bagi anda yang baru mengenal blog atau website, tentu belum begitu mengenal bagaimana tata cara bermain dan juga mengendalikan akun pribadi tersebut. Dimana tetap ada kewajiban serta batasan bagi seseorang yang menggunakan blog, tidak diperbolehkan untuk menghina, mengadili dan juga memojokkan orang lain dengan menggunakan seo yang dilarang. Ini akan membuat anda mendapatkan sanksi dikucilkan hingga berurusan dengan hukum, tentu hal tersebut tidak anda inginkan bukan ?.

Berikut cara terhindar dari penggunaan seo yang dilarang

Sebenarnya tidak sulit untuk mengenali seo yang dilarang dimana ini erat kaitannya dengan norma kesopanan dan etika kepenulisan, anda tentu tidak akan menulis sembarang tulisan bukan, apalagi jika itu menyangkut berita dengan seseorang.

Karena bisa saja dengan tulisan anda terkena masalah karena apa yang tertulis pada artikel melukai perasaan orang lain, tidak sesuai dengan keyataan sehingga menimbulkan berita bohong. Apa yang tidak diperbolehkan dan disebut dengan seo terlarang adalah kalimat yang mengandung SARA.

Anda tentu sudah tahu apakah itu SARA, ini adalah kalimat yang mengandung perbedaan gender, membahas perbedaan ras, perbedaan mendasar dalam kemasyarakatan. Kandungan tersebut juga meliputi beberapa kata yang tak pantas di ucapkan, seperti umpatan, ejekan dan kalimat yang menyudutkan orang lain atau bangsa lain sehingga akan membuat diri seseorang merasa terpojokkan.

Oleh karena itu dalam pemilihan seo hendaknya sangat dipilih sangat spesifikasi, tidak perlu memojokkan atau menuduh orang lain sehingga akan menimbulkan masalah nantinya.

Dimana anda perundang undangan seseorang bermain dalam media sosial atau dunia maya yang tidak mematuhi larangan tersebut, tentu saja akan dikenakan sanksi yang tidak ringan sehingga membuat anda takut dan akan jera jika sudah berani melakukannya.

Aturan ini sebaiknya anda taati agar bisa dengan bebas menyuarakan pendapat, namun tidak melanggar norma dan aturan yang berlaku di masyarakat.

Nah, berbicara akan kalimat yang terlarang tentu anda sudah mengetahui sebelumnya, itulah sebabnya harus sebisa mungkin menghindari penggunaan dari seo yang dilarang sehingga membuat anda bisa mengelola blog dengan baik, memberikan manfaat pada orang lain dan tidak akan mendapatkan masalah nantinya, sebelum orang lain tahu biasanya sistem akan memblokir sendiri mana saja keyword yang tidak pantas muncul.

Pos terkait